Institut Islam Mamba'ul 'Ulum Surakarta

Staff All Role

Institut Islam Mamba’ul ‘Ulum (IIM) Surakarta sukses menyelenggarakan Workshop Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL)

Institut Islam Mamba’ul ‘Ulum (IIM) Surakarta sukses menyelenggarakan Workshop Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) Surakarta, 9 Januari 2026 – Institut Islam Mamba’ul ‘Ulum (IIM) Surakarta sukses menyelenggarakan Workshop Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) di Ruang  Pascasarjana Gedung A Katidjo WS, Kampus IIM Surakarta, Kamis, 8/1/2026. Kegiatan ini menjadi langkah strategis dalam meningkatkan kualitas layanan akademik sekaligus memperluas […]

Institut Islam Mamba’ul ‘Ulum (IIM) Surakarta sukses menyelenggarakan Workshop Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) Read More »

IIM Surakarta Terjunkan 206 Mahasiswa KKN di Selogiri, Dukung Pembangunan Desa Berbasis Ecoteologi

IIM Surakarta Terjunkan 206 Mahasiswa KKN di Selogiri, Dukung Pembangunan Desa Berbasis Ecoteologi Wonogiri, 7 Januari 2026 – Institut Islam Mamba’ul ‘Ulum (IIM) Surakarta secara resmi menyerahkan 206 mahasiswa untuk melaksanakan Praktik Kerja Nyata (KKN) di Kecamatan Selogiri, Kabupaten Wonogiri. Kegiatan ini merupakan wujud pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi, khususnya dalam bidang pengabdian kepada masyarakat.Prosesi

IIM Surakarta Terjunkan 206 Mahasiswa KKN di Selogiri, Dukung Pembangunan Desa Berbasis Ecoteologi Read More »

IIM Surakarta Gelar Review Statuta dan RPJP di Tawangmangu

IIM Surakarta Gelar Review Statuta dan RPJP di Tawangmangu Karanganyar – Institut Islam Mamba’ul ‘Ulum (IIM) Surakarta menyelenggarakan kegiatan pembahasan dan review Statuta serta Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJP) pada Selasa, 6 Januari 2026. Kegiatan ini berlangsung di Hotel Komajaya–Komaratih. Kegiatan tersebut dihadiri oleh pengurus Yayasan Perguruan Tinggi Islam Surakarta (Yapertis Surakarta) serta jajaran pimpinan

IIM Surakarta Gelar Review Statuta dan RPJP di Tawangmangu Read More »

IIM Surakarta Gelar Seminar Nasional PAI: Memperkuat Perencanaan Pendidikan untuk Sekolah Unggul

IIM Surakarta Gelar Seminar Nasional PAI: Memperkuat Perencanaan Pendidikan untuk Sekolah Unggul Surakarta, 6 Desember 2025 – Institut Islam Mambaul Ulum Surakarta (IIM Surakarta) kembali menunjukkan komitmennya dalam peningkatan mutu pendidikan melalui Seminar Nasional Pendidikan Agama Islam (PAI), yang digelar pada Jumat, 5 Desember 2025, secara daring melalui Zoom Meeting. Kegiatan ini mengangkat tema “Penguatan

IIM Surakarta Gelar Seminar Nasional PAI: Memperkuat Perencanaan Pendidikan untuk Sekolah Unggul Read More »

IIM Surakarta Gelar Pembekalan Praktik Kerja Nyata bagi Mahasiswa di Gedung Dakwah Mamba’ul ‘Ulum

IIM Surakarta Gelar Pembekalan Praktik Kerja Nyata bagi Mahasiswa di Gedung Dakwah Mamba’ul ‘Ulum Surakarta, 5 Desember 2025 – Institut Islam Mamba’ul ‘Ulum (IIM) Surakarta menyelenggarakan kegiatan Pembekalan Praktik Kerja Nyata (PKN) bagi mahasiswa pada Kamis, 04 Desember 2025 bertempat di Gedung Dakwah Mamba’ul ‘Ulum Surakarta. Kegiatan ini merupakan rangkaian persiapan akademik dan lapangan bagi

IIM Surakarta Gelar Pembekalan Praktik Kerja Nyata bagi Mahasiswa di Gedung Dakwah Mamba’ul ‘Ulum Read More »

Dosen Ekonomi Syariah IIM Surakarta Dorong Inovasi Ekonomi Syariah di Konferensi Internasional

Dosen Ekonomi Syariah IIM Surakarta Dorong Inovasi Ekonomi Syariah di Konferensi Internasional Surakarta 20 November 2025 – Para dosen Program Studi Ekonomi Syariah Institut Islam Mamba’ul ‘Ulum (IIM) Surakarta mengambil peran penting dalam gelaran International Conference on Sharia Economics and Business Innovation yang berlangsung pada tanggal 20 November 2025 yang diselenggarakan oleh Fakultas Ekonomi dan

Dosen Ekonomi Syariah IIM Surakarta Dorong Inovasi Ekonomi Syariah di Konferensi Internasional Read More »

Mengatasi Kendala Kunci dalam Mengembangkan Kreativitas AUD

Mengatasi Kendala Kunci dalam Mengembangkan Kreativitas AUD Surakarta, 19 November 2025 – Program Studi Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD) menyelenggarakan kegiatan Visiting Lecture pada Rabu, 19 November 2025, sebagai bagian dari penguatan wawasan dan kompetensi mahasiswa dalam mata kuliah Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini. Kegiatan ini menghadirkan narasumber Wening Sekar Kusuma, M.Pd., seorang pakar

Mengatasi Kendala Kunci dalam Mengembangkan Kreativitas AUD Read More »

Prodi PGMI Mamba’ul Ulum Eksplorasi Pemanfaatan Lingkungan sebagai Sumber Belajar IPS dalam Kuliah Tamu Bersama Pakar

Prodi PGMI Mamba’ul Ulum Eksplorasi Pemanfaatan Lingkungan sebagai Sumber Belajar IPS dalam Kuliah Tamu Bersama Pakar Surakarta, 18 November 2025 – Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI) Institut Islam Mamba’ul Ulum Surakarta telah menyelenggarakan kuliah tamu dengan tema “Lingkungan sebagai Sumber Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial” pada Senin, 17 November 2025. Kegiatan akademik yang berlangsung

Prodi PGMI Mamba’ul Ulum Eksplorasi Pemanfaatan Lingkungan sebagai Sumber Belajar IPS dalam Kuliah Tamu Bersama Pakar Read More »

Penguatan Implementasi SPMI, Institut Islam Mamba’ul Ulum Surakarta Kirim GPM Ikuti Pelatihan Audit Mutu Internal (AMI)

Penguatan Implementasi SPMI, Institut Islam Mamba’ul Ulum Surakarta Kirim GPM Ikuti Pelatihan Audit Mutu Internal (AMI) Surakarta, 17 November 2025  – Institut Islam Mamba’ul Ulum Surakarta melalui Lembaga Penjamin Mutu (LPM) menugaskan Praptiningsih, M.Pd.I, yang merupakan anggota Gugus Penjamin Mutu (GPM) Fakultas Tarbiyah, untuk berpartisipasi dalam Pelatihan Audit Mutu Internal (AMI). Pelatihan ini diselenggarakan oleh

Penguatan Implementasi SPMI, Institut Islam Mamba’ul Ulum Surakarta Kirim GPM Ikuti Pelatihan Audit Mutu Internal (AMI) Read More »

Penanganan Anak Berkebutuhan Khusus di Lingkungan Sekolah

Penanganan Anak Berkebutuhan Khusus di Lingkungan Sekolah Surakarta, 17 November 2025 – Program studi terkait Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) kembali menyelenggarakan kuliah tamu yang mengangkat tema aktual dan penting bagi dunia pendidikan. Acara yang berlangsung pada Sabtu, 15 November 2025, tersebut secara khusus membahas strategi penanganan Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) di lembaga sekolah, guna meningkatkan

Penanganan Anak Berkebutuhan Khusus di Lingkungan Sekolah Read More »

Page 1 of 16
1 2 3 16
Scroll to Top